Skip to main content

Posts

Showing posts from 2015

FantasTeen: Injurious (Perkenalan Karakter)

Banyak banget buku yang belum dibaca, sampai aku bingung mau pilih yang mana. Alhasil, aku pun menarik satu buku dengan sampul biru bergambar orang sedang tenggelam. Judulnya, Injurious (mirip-mirip Insidious, tapi ceritanya bukan tentang hantu kaya yang menculik jiwa manusia). Awalnya aku santai aja membaca karyanya, di tengah-tengah bacaan, pas lihat lagi sampul bukunya, eh engga taunya buku ini punya Nabila Anasty, temen dunia maya yang beberapa minggu lalu ngadain seminar -kalau ngga salah- di IBF. Ketjee badaii.

FantasTeen Scary: Knock! Knock! (Fiksi dan RealLife)

FantasTeen Scary: Knock! Knock! Hai hai hai!! Kembali lagi di Blog Wheza99.blogspot.com. Blog yang berisi resensi dan tips menulis diposting jadi satu kesatuan yang utuh. Aku harap bisa memperbaiki sastra Indonesia dengan fokus pada penulis muda yang baru merintis karir mereka di dunia tulis-menulis. Kali ini, aku akan membahas sebuah novel horror, yang agak terlihat seperti petualangan. Jadi ini seperti, Adventure-Horror mungkin, ya? Entahlah. Ini novel yang keren. yaa, walau ngga sekeren Ziggy, tapi ini lumayan keren.

[Buku] wheza99 - Ghost Dormitory in Madrid (2015)

FantasTeen: Ghost Dormitory in Madrid Hai hai hai!~ Aku lagi semangat-semangatnya malam ini. Hehehe. Kali ini, aku pengen nge-share sedikit tentang novel baruku. Novel solo ketiga dari FantasTeen Dar! Mizan yang menurutku ini adalah novel terbaik sepanjang masa. Hehehe Berikut tentang novel ketigaku:

FantasTeen: Saving Ludo (Edisi Spesial)

FantasTeen: Saving Ludo HUUUUUUAAAAAAAAA...!! KAK ZIGGY..!!! THIS IS THE BEST NOVEL I'VE EVER READ IN FANTASTEEN. Aku benar-benar kehabisan kata untuk mendeksripsikan novel ini. Baca satu chapter buku ini dan kalian akan tahu kenapa aku bisa mengatakan bahwa novel ini adalah novel terbaik yang pernah ada. Buku Saving Ludo ini adalah kado perpisahan dari kak Ziggy kepada FantasTeen. Maka, aku ingin mempersembahkan review ini untuk kakak sebagai ucapan terimakasih karena telah memberikan kado terbaiknya kepada kami, para pembaca FantasTeen.

FantasTeen: Nightmare (Mengenal Level Gaya Bahasa)

Ini buku sudah lama aku baca, namun belum sempat menuliskan resensinya. Jadi, karena jadwal resensi minggu ini lagi kosong, aku memutuskan untuk menulis resensi dari novel FantasTeen karya teman kita, Indira. Di resensi kali ini juga, aku akan menjawab satu pertanyaan dari pembaca blog tentang lima level gaya bahasa ala Wheza. Penasaran. Mari simak resensi novel berikut ini.

FantasTeen: Chocoblood (There is No SFX in a Novel)

FantasTeen: Choco Blood Yuhuu! Selamat datang kembali di blog Wheza. Malam ini aku pengen ngebahas salah satu buku action dari FantasTeen yang menurutku agak lumayan keren. Walau lumayan keren, tetap saja buku ini masih memiliki kekurangan. Aku pengen mencoba memberitahu kekurangan dalam buku ini, semoga penulis lain tidak mengulanginya.

FantasTeen: Solvite (Tips Membuat Paragraf yang Baik)

Malam ini, kita akan menyambut buku FantasTeen yang covernya paling aku suka. Solvite. Awalnya aku pikir ini kisah tentang Dewa Kematian. Tapi ternyata perkiraanku melenceng beberapa persen. Walau begitu, aku tetap suka dengan buku ini. Setidaknya, cover buku inilah yang memberikan inspirasi untuk bukuku yang selanjutnya, tentang Soul Reaper. Mari kita lihat, pelajaran apa yang bisa kita ambil dari buku karya Hilmy yang satu ini.

FantasTeen: Rumah Angker (Tips Membuat Judul)

Holla hai. Selamat datang kembali. Kali ini aku pengen memperkenalkan cara baru untuk menyampaikan sebuah tips. Yap! yaitu dengan mereview buku teman-teman yang sudah terbit, dan memberikan sebuah cara untuk mengurangi kesalahan yang telah dilakukan. Hari ini aku pengen ngereview sedikit salah satu buku FantasTeen yang um ... bisa dibilang antara bagus dan kurang. Mari kita sambut: Rumah Angker!